6 Cara Menghilangkan Pikiran Negatif dan Cemas, Manjur !

Cara Menghilangkan Pikiran Negatif dan Cemas
Cara Menghilangkan Pikiran Negatif dan Cemas

Cara menghilangkan pikiran negatif dan cemas Bisa dibilang gampang-gampang susah karena terkadang pikiran tidak bisa kita kendalikan atau tidak bisa kita redam bahkan ketika mau tidur pun kadang masih terpikir sesuatu yang membuat kita takut atau membuat kita cemas hal tersebut bisa menimpa pada siapapun dan di usia berapapun.

Cara Mengatasi Pikiran Negatif dan Cemas yang Melanda

Namun kebanyakan pikiran negatif dan cemas itu biasanya menjangkiti pada orang dewasa karena kita tahu pada saat ini untuk menjalani hidup yang penuh persaingan penuh dengan tantangan itu membuat kita memeras peta pikiran untuk bisa tetap survive dalam usaha bisnis pergaulan sosial dan lain sebagainya.

Ada Beberapa Cara Menghilangkan Pikiran Negatif dan Cemas

  1. Optimis
  2. Sharing
  3. Alihkan Fokus
  4. Dengar musik
  5. Meditasi
  6. Mengulang kata/ kalimat positif

Pertama, fokus kepada sikap optimis dalam menjalani kehidupan dengan sikap optimis dan yakin akan permasalahan yang bisa teratasi maka pikiran negatif dan kecemasan kemungkinan besar akan bisa teratasi

Cara menghilangkan pikiran negatif dan cemas yang kedua, melakukan diskusi atau berkomunikasi dengan keluarga teman bahkan lingkungan atau siapa saja yang memuncak mempunyai kapabilitas atau mempunyai wawasan yang lebih luas agar kita dapat meluapkan perasaan atau menceritakan tentang pikiran negatif dan kecemasan tersebut dengan harapan dapat menemukan solusi atau pemecahan atas sesuatu yang membelenggu atau menyelimuti permasalahan kita.

Cara Menghilangkan Pikiran Negatif dan Cemas
Cara Menghilangkan Pikiran Negatif dan Cemas

Ketiga bisa dengan merubah aktivitas lain misalnya bermain game, menanam tanaman, misalnya bunga cabe bahkan tanaman lain yang bisa mengalihkan fokus pikiran kita dari pikiran negatif ke pikiran yang jernih dan positif.

Keempat kita bisa mendengarkan musik yang dengan pilihan tentunya musik yang mempunyai motivasi semangat yang bernada positif sehingga dapat mempengaruhi pikiran kita agar tidak terus-terusan berpikir negatif dan cemas sedikit banyak musik dapat mempengaruhi pikiran kita, maka alangkah baiknya bila kita mendengarkan musik dengan pilihan-pilihan genre musik yang tepat

Cara menghilangkan pikiran negatif dan cemas dengan musik
Cara menghilangkan pikiran negatif dan cemas dengan musik

Cara menghilangkan pikiran negatif dan cemas yang kelima, melakukan meditasi atau menyendiri dengan mengosongkan pikiran, mengistirahatkan atau fokuskan pikiran kepada hal-hal yang positif keyakinan yang baik dan arti mitasi dan yakin bahwa semua permasalahan bisa terpecahkan dan kecemasan bisa terhindar adan

Keenam mempunyai kalimat yang bernada positif misalnya saya yakin bisa dan kita harus mengulangnya berulang-ulang secara terus menerus dalam jangka waktu tertentu dalam fikiran maupun dilihat atau diucapkan.

Saya yakin bisa saya yakin bisa saya yakin bisa terus menerus hingga perasaan menjadi lebih baik sehingga perasaan atau pikiran negatif bisa hilang perlahan dan pikiran cemas bisa jauh dari kita

Kata Pakar

Seorang pakar motivator terkenal Tandi Santoso pernah menyampaikan dalam uraiannya bahwa ketika kita mempunyai pikiran negatif atau kecemasan kita bisa mempertimbangkan atau menghitung kemungkinan terburuk dan kemungkinan yang mungkin menimpa kita itu apa? itu merupakan point penting dalam cara menghilangkan pikiran negatif dan cemas.

Pastikan kita bisa menghadapi kemungkinan terburuk dan mengatasinya itu akan sangat banyak membantu mengatasi pikiran negatif dan cemas tentu ini tidak mudah karena butuh keyakinan yang kuat dalam diri kita optimis optimis yang lebih banyak agar kita dapat menghargai pendapat kita mengatasi pikiran negatif dan cemas tersebut

Kesimpulan

Jadi cara menghilangkan pikiran negatif dan cemas adalah satu yakin dan optimis bahwa kita bisa menghitung dan memperkirakan kemungkinan terburuk mungkin terjadi pada diri kita dengan demikian kita bisa mempertimbangkan manis menyiapkan segala tindakan yang diperlukan untuk mengatasi kemungkinan yang terjadi terakhir

Menemukan sandaran yang tepat atas akan semua permasalahan yang tuhan yang maha kuasa di balik apa saja yang terjadi di dunia ini dengan demikian kita akan lebih rileks lebih santai ketika kita mempunyai pikiran negatif dan cemas karena segala hal yang terjadi merupakan takdir yang maha kuasa yang sudah menjadi ketentuan dan suratan bagi semua manusia

Itulah tips cara menghilangkan pikiran negatif dan cemas, semoga bisa membantu dan meredakan pikiran sehingga menjadi lebih rilex dan nyaman.