Karir, Tips  

Kenapa Surat Lamaran Harus Tulis Tangan, 1 Kunci diterima Kerja

Kenapa Surat Lamaran Harus Tulis Tangan
Kenapa Surat Lamaran Harus Tulis Tangan

Sekarang Kita harus kenapa surat lamaran harus tulis tangan? Agar dapat lebih mudah dalam penerimaan dari lowongan kerja. Banyak yang belum peduli akan hal ini, dan mereka justru mengeluh ketika tidak mendapatkan panggilan kerja.

Cari Tahu Kenapa Surat Lamaran Harus Tulis Tangan

Kenapa Surat Lamaran Harus Tulis Tangan
Kenapa Surat Lamaran Harus Tulis Tangan

Grafologi adalah bidang keilmuan yang mempelajari sifat, karakter bahkan kepribadian seseorang dari tulisan tangannya. Dan hal inilah yang dijadikan pedoman para HRD, untuk mengenali lebih awal calon karyawannya. Melalui lamaran kerja yang ditulis tangan, pihak HRD akan membaca dan mengamati serta menganalisa dan kemudian memutuskan.

Setiap goresan pena, titik, koma,.kemiringan, konsistensi dan tekanan pena akan bisa di analisa oleh HRD perusahaan. Dan dari sinilah yang dijadikan acuan untuk menerima atau tidak lamaran kerja seseorang.

Perusahaan Hanya Menerima Calon Karyawan yg Tepat

Kenapa Surat Lamaran Harus Tulis Tangan

Memanage banyak orang bukanlah hal yang mudah, mengurus ribuan karyawan bukanlah hal enteng, oleh karena itu sebuah perusahaan akan menyaring betul calon karyawan yang akan bekerja di dalamnya.

Dan HRD merupakan pintu masuk yang digunakan untuk rekrutmen karyawan tentu akan digunakan untuk memfilter calon karyawan agar mendapatkan pekerja yang sesuai yang di harapkan perusahaan.

Kesan Komunikasi Pertama

Calon karyawan dan perusahaan sebelumnya tidak saling kenal, maka pemilik perusahaa akan berusaha mencari tahu, seperti apa watak calon karyawannya. Karena setiap perusahaan pasti mempunyai target kerja, dan ini akan disesuaikan dengan perilaku calon karyawan.

Salah satu alasan kenapa surat lamaran harus tulis tangan ialah agar perusahaan tidak salah menerima karyawan. Bukan berati menganggap jelek calon karyawan yang ditolak, namun lebih kepada penyesuaian passion kerjanya.

Perusahaan akan selalu mencari karyawan yang mempunyai passion sesuai bidang perusahaan. Meski selain passion kerja masih ada hal- hal lain yang perlu diperhatikan, misalnya attitude, penampilan yang good looking dan lain sebagainya.

Tulis Sendiri Lamaran Kerjamu dengan Baik

Kenapa Surat Lamaran Harus Tulis Tangan
Kenapa Surat Lamaran Harus Tulis Tangan

Satu hal yang perlu diperhatikan dalam membuat lamaran kerja ialah penulisan lamaran kerja dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. Agar mudah dibaca dan mencerminkan keterdidikan sang penulis atau pelamar kerja.

Kunci diterima Kerja

Dengan tulisan yang rapi dan dengan menggunakan bahasa yang baik dan benar sesuai EYD maka besar kemungkinan untuk bisa diterima kerja.

Itulah jawaban berdasarkan pengalaman dari pertanyaan kenapa surat lamaran harus tulis tangan. Agar bisa menjadi bahan pembelajaran bersama dan mendapatkan yang terbaik dalam persaingan kerja yang semakin ketat.